
"Koin itu dibeli oleh sebuah perusahaan logam mulia Spanyol," kata penyel.anggara lelang dari rumah lelang Dorotheum.
Pelelangan di Dorotheum diminta oleh pemilik koin yang merupakan pihak administrator sebuah grup investasi Austria yang sudah bangkrut. Grup itu, AvW Invest, membeli koin itu tahun 2007.
Koin emas tersebut merupakan satu di antara lima koin Daun Mapel Kanada yang bernilai hampir US$ 1 juta. Koin yang di satu sisi bergambar Ratu Elizabeth II dan di sisi lain bergambar tiga daun maple, yang simbol nasional, dicetak di Kanada pada 2007 silam.
Koin itu terjual dengan nilai yang jauh lebih tinggi karena harga emas saat ini, meskipun harga emas saat ini sedang tinggi di pasar dunia," kata rumah lelang tersebut.(
No comments:
Post a Comment